Translate

Senin, 12 September 2011

PURA TIRTHA SUDAMALA



 
Tirtha Sudhamala adalah pesucian Ida Bhatara di Pura Batu Penyangcangan. Fungsi dari pada tirtha ini ialah untuk pembersihan segala mala (kotoran) yang mengancam ketenangan didalam mengarungi hidup/kehidupan di maya pada ini. Demikian pula bagi para Sulinggih yang mengalami kesepungan ujar hala atau merasa melanggar ketentuan Cecana, sebaiknya di pura ini melaksanakan tirtha-yatra, pensucian diri.

Demikian pula segala upakara yang akan dipersembahkan kehadapan Ida Sanghyang Widhi, Dewa/Bhuta maupun terhadap Pitara, sebaiknya diwisudha dulu atau dilukat dengan tirtha sudhamala.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar